Stock Analysis

Krakatau Steel (KRAS) – Turnaround Stock?

  Pada bulan desember 2018 kemarin, akhirnya Krakatau Steel (KRAS) berhasil menyelesaikan pembangunan Blast Furnace yang sudah dibangun semenjak tahun 2011. Well, hal ini adalah penantian yang sangat panjang untuk para shareholders, karena seharusnya proyek ini sudah selesai dan beroperasi di tahun 2014 silam, tetapi entah kenapa baru selesai sekarang. Di artikel kali ini saya ingin mengulas apakah saham KRAS…

Continue Reading

Stock Analysis

Waskita Karya (WSKT) – Murah atau Murahan?

Semenjak awal tahun 2018, IHSG sudah terkoreksi -7,1%. Terjadinya penurunan market dalam satu tahun adalah sesuatu yang sangat wajar, apalagi tahun 2017 kemarin IHSG memang sudah naik 19,99%. Tetapi ada satu fenomena menarik di bursa kita, dimana saham-saham sektor konstruksi yang kinerjanya bagus, harganya malah terkoreksi. Bahkan koreksinya lebih dalam dibandingkan penurunan pasar itu sendiri. Fenomena ini sungguh sangat menarik,…

Continue Reading

Stock Analysis

Samindo Resources (MYOH) – The Dividend Stock

Pada tanggal 28 agustus kemarin Samindo Resources Tbk. (MYOH) baru saja merilis Laporan Keuangan Q2 2018-nya, dan hasilnya sangat bagus. Dimana perusahaan membukukan kenaikan pendapatan +29,5% (YoY) dan laba bersih +139% (YoY). Sehingga harga sahamnya sempat terapresiasi walaupun sekarang sudah terkoreksi kembali. So, di artikel kali ini saya ingin mengananalisa perusahaan MYOH, bagaimana kinerja kedepannya dan apakah harganya layak di…

Continue Reading

Stock Analysis

Citra Marga Nusaphala Persada (CMNP) – The Unpopular Stock

Banyak teman-teman investor yang berpikir bahwa Jasa Marga (JSMR) adalah satu-satunya, perusahaan operator jalan tol yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Padahal masih ada perusahaan lainnya yang memiliki bisnis pengoperasian jalan tol di BEI, diantaranya adalah Citra Marga Nusaphala Persada (CMNP) dan Nusantara Infrastructure (META). Pada artikel ini saya akan membahas lebih dalam mengenai CMNP, karena bisnis pengoperasian jalan tol…

Continue Reading

Stock Analysis

Multi Indocitra (MICE) – Value Stock

Pada tahun 2017 perusahaan PT. Multi Indocitra Tbk. (MICE) membukukan laba bersih sebesar 66,6 Miliar atau meningkat sebesar 221,7% YoY dibandingkan laba bersih perusahaan di tahun 2016 sebesar 20,7 Miliar. Apabila teman-teman cermat, lonjakan laba ini tidak murni dari operasionalnya dan hanya terjadi satu kali (one-off earnings). Saya akan menjelaskan lebih lanjut mengenai one-off earnings tersebut, tetapi sebelumnya mari kita…

Continue Reading

Stock Analysis

Bank Bukopin (BBKP) – Facing Financial Storms

Story About Bukopin Hello guys! Kali ini saya ingin coba menganalisa sebuah perusahaan perbankan yang menurut saya undervalue, yaitu Bank Bukopin (BBKP). Hingga hari ini ada 2 berita utama penting mengenai bank milik Bosowa Grup ini, yang pertama adalah pengunduran Direktur Utama yaitu Bapak Glen Glenardi digantikan oleh Bapak Eko Rachmansyah yang sebelumnya menjabat direktur keuangan dan perencanaan Bank Bukopin.…

Continue Reading

Stock Analysis

Intanwijaya International (INCI) – One of The Largest Formaldehyde Producers

  Profil Perusahaan Halo guys! kali ini saya ingin membahas sebuah perusahaan yang bergerak di bidang industri kimia khusunya formalin. Perusahaan tersebut adalah Intanwijaya International (INCI) yang berdiri 1982, dan menjadi salah satu perusahaan terbuka pada tanggal 24 July 1990. Berikut adalah kinerja harga saham (dalam Market Capitalization) INCI vs IHSG: Market Cap. July 1990 January 2018 CAGR INCI 3,3 76…

Continue Reading

Stock Analysis

The Future of – Indah Kiat Pulp and Paper (INKP)

  Hello guys! Kali ini saya ingin membahas tentang sebuah undervalue stock dengan kode saham INKP. Oke mari kita kenalan dulu dengan saham ini, INKP adalah salah satu perusahaan grup konglomerasi terbesar di Indonesia yaitu Sinar Mas Group, yang bergerak di bidang Pulp & Paper. Pada umumnya produk INKP dibagi menjadi 3 bagian, yaitu Packaging, Paper dan Tissue dengan merek-merek seperti…

Continue Reading

Stock Analysis

Selamat Sempurna (SMSM) : Long-Term Investment

  Di tahun 2017 PT. Selamat Sempurna Tbk. membukukan pertumbuhan laba sebesar 5,9% YoY. Well, pertumbuhan tersebut bisa di bilang biasa-biasa aja. Lalu apa yang spesial dari perusahaan ini? mari kita simak overview dari perusahaan ini: Selamat Sempurna (SMSM) adalah perusahaan penyupplai spare part kendaraan dengan produk utamanya yaitu Filter dan Radiator. Pangsa pasar SMSM sendiri tidak hanya dalam negeri, tetapi mencakup…

Continue Reading

Stock Analysis

Hanjaya Mandala Sampoerna (HMSP) : #1 Kretek Cigarettes

    Oke, saya mau sekedar mengingatkan kembali sebelum ngomong panjang lebar tentang HMSP. Ketika kita membeli saham, walaupun hanya 1 atau 2 lembar perusahaan. Hal ini menjadikan kita sebagai pemilik (sebagian) bisnis dari perusahaan ini. HMSP sendiri bukanlah saham syariah dan dimana ketika kita membeli saham HMSP kita juga berati ikut serta dalam penjualan rokok di Indonesia, sehingga apabila teman-teman…

Continue Reading