Stock Analysis

Bank Tabungan Negara (BBTN) – The Largest Mortgage Bank in Indonesia

Bank Tabungan Negara, kode ticker BBTN merupakan bank nasional tertua ke-2 di Nusantara. Dan pada usianya yang ke-125 tahun, kini perseroan berhasil menjadi bank terbesar ke-5 berdasarkan aset, kredit dan dana pihak ketiga (DPK), serta penyalur pembiayaan perumahan terbesar. Namun demikian, uniknya ketika penulis meminta beberapa kerabat menyebutkan nama-nama bank besar di Indonesia, umumnya mereka hanya menjawab tiga atau empat…

Continue Reading

Stock Analysis

Bank OCBC NISP – #TAYTB

Tidak Ada Yang Tidak Bisa #TAYTB. Yeap, itulah campaign terbaru dari Bank OCBC NISP (Kode ticker: NISP), pada momen perayaan ulang tahun perusahaan ke-80 tahun ini. Well, di artikel kali ini kita akan coba menganalisis bank yang telah melewati beberapa krisis, baik internal maupun eksternal, hingga akhirnya pada tahun 2021, manajemen menargetkan bank akan memasuki jajaran Bank BUKU IV. Menyoal…

Continue Reading

Fundamental Analysis

Calculate Intrinsic Value – Historical Analysis

Ketika artikel ini ditulis, yakni di tanggal 25 Maret 2020, IHSG alias indeks acuan yang mencerminkan pergerakan saham-saham di BEI, sudah turun -37,5% Year to Date. And yeap, meski koreksi pasar belum se-ekstrim tahun 2008, namun beberapa saham sudah mengalami penurunan yang sangat signifikan semenjak awal tahun. Katakanlah Astra International (ASII) yang turun -52,64%, Bank Negara Indonesia (BBNI) -59,75%, atau Waskita Karya…

Continue Reading

Market Insight

2019, Year of Merger and Acquisition for Banking Industries?

Industri Perbankan & Indonesia Akhir-akhir ini banyak sekali pemberitaan di media-media terkait aksi merger dan akuisisi, khususnya di industri perbankan. Yang belakangan baru saja terjadi adalah aksi merger antara Bank Damanon (BDMN) & BNP (BBNP), BTPN & Sumitomo, dan Bank Agris (AGRS) & Mitraniaga (NAGA). Nah, gak sampai situ saja, aksi tersebut juga disusul dengan banyak rumor-rumor, misalnya Bank Banten…

Continue Reading