Stock Analysis

Absolute Vs Relative Value – Harum Energy (HRUM)

Ketika dulu penulis mengikuti sertifikasi Pasar Modal untuk menjadi Manajer Investasi, banyak sekali metode-metode yang diajarkan untuk menghitung nilai/value sebuah saham. Nah, beberapa yang saya ingat namanya adalah Dividend Discount Model, Discounted Cash Flow sampai EV/EBITDA, yang kalau kata Charlie Munger nama lain dari bullsh*t earnings.. Hehe.. Well, di artikel ini saya tidak akan membahas rumus canggih tersebut, karena saya…

Continue Reading

Stock Analysis

Bottom Fishing in – Samudera Indonesia (SMDR)

Bottom Fishing adalah strategi membeli saham yang harganya turun dalam, entah itu karena masalah fundamental ataupun eksternal, dan terkadang membuat harganya berada di bawah nilai intrinsiknya alias undervalue. Kalau teman-teman ingat, banyak sekali emiten perkapalan yang naik puluhan bahkan ratusan % di tahun 2014-2015, bukan karena faktor fundamental, melainkan sebatas sentimen saja, yang terus digembor-gemborkan oleh pemerintah, yakni soal program…

Continue Reading

Market Insight

2019, Year of Merger and Acquisition for Banking Industries?

Industri Perbankan & Indonesia Akhir-akhir ini banyak sekali pemberitaan di media-media terkait aksi merger dan akuisisi, khususnya di industri perbankan. Yang belakangan baru saja terjadi adalah aksi merger antara Bank Damanon (BDMN) & BNP (BBNP), BTPN & Sumitomo, dan Bank Agris (AGRS) & Mitraniaga (NAGA). Nah, gak sampai situ saja, aksi tersebut juga disusul dengan banyak rumor-rumor, misalnya Bank Banten…

Continue Reading

Stock Analysis

Krakatau Steel (KRAS) – Turnaround Stock?

  Pada bulan desember 2018 kemarin, akhirnya Krakatau Steel (KRAS) berhasil menyelesaikan pembangunan Blast Furnace yang sudah dibangun semenjak tahun 2011. Well, hal ini adalah penantian yang sangat panjang untuk para shareholders, karena seharusnya proyek ini sudah selesai dan beroperasi di tahun 2014 silam, tetapi entah kenapa baru selesai sekarang. Di artikel kali ini saya ingin mengulas apakah saham KRAS…

Continue Reading

Fundamental Analysis

Portfolio Management – Focus Diversification

Tidak terasa tahun 2019 tinggal menghitung jari, dan sudah menjadi kebiasaan seorang investor (yang benar-benar investor) untuk melakukan evaluasi terhadap portofolionya di setiap penghujung tahun. Well, kalau di artikel-artikel sebelumnya kita fokus mencari yang namanya hidden gems, maka kali ini kita akan membahas yang namanya portofolio manajemen, bagaimana menyusun sebuah portofolio saham untuk memaksimalkan keuntungan sekaligus meminimalisir risiko. Nah, sebetulnya menyusun…

Continue Reading

Stock Analysis

Waskita Karya (WSKT) – Murah atau Murahan?

Semenjak awal tahun 2018, IHSG sudah terkoreksi -7,1%. Terjadinya penurunan market dalam satu tahun adalah sesuatu yang sangat wajar, apalagi tahun 2017 kemarin IHSG memang sudah naik 19,99%. Tetapi ada satu fenomena menarik di bursa kita, dimana saham-saham sektor konstruksi yang kinerjanya bagus, harganya malah terkoreksi. Bahkan koreksinya lebih dalam dibandingkan penurunan pasar itu sendiri. Fenomena ini sungguh sangat menarik,…

Continue Reading

Life as a Value Investor

Apakah Warren Buffett Pernah Memprediksi Arah Market?

Teman-teman pasti pernah mendengar bahwa Warren Buffett tidak pernah memprediksi pegerakan pasar (market), well it’s true. Tetapi apakah teman-teman pernah mendengar bahwa ternyata Warren Buffett selalu mencoba untuk menilai mahal atau murahnya pasar? Yap, ternyata Buffett rajin menganalisa valuasi pasar. Di artikel ini saya ingin menjelaskan bagaimana cara Buffett menilai murah mahalnya pasar. Okey, here we go! Pada laporan tahunan Berkshire Hathaway…

Continue Reading

Stock Analysis

Samindo Resources (MYOH) – The Dividend Stock

Pada tanggal 28 agustus kemarin Samindo Resources Tbk. (MYOH) baru saja merilis Laporan Keuangan Q2 2018-nya, dan hasilnya sangat bagus. Dimana perusahaan membukukan kenaikan pendapatan +29,5% (YoY) dan laba bersih +139% (YoY). Sehingga harga sahamnya sempat terapresiasi walaupun sekarang sudah terkoreksi kembali. So, di artikel kali ini saya ingin mengananalisa perusahaan MYOH, bagaimana kinerja kedepannya dan apakah harganya layak di…

Continue Reading

Life as a Value Investor

Productive Assets – Intelligent Investing

Umumnya orang mendefinisikan investasi sebagai proses menanam aset (uang, obligasi, dan lain-lain), dengan harapan mendapatkan aset yang lebih banyak di masa yang akan datang. Sehingga banyak orang yang mengukur risiko investasi dari naik-turun nilai investasinya. Buffett memiliki pandangan yang berbeda, Ia mendefinisikan bahwa “Investing as the transfer to others of purchasing power now with the reasoned expectation of receiving more purchasing…

Continue Reading

Market Insight

Property Sector: Opportunities Ahead ?

Di pertengahan tahun 2018 ini, ada dua kebijakan Bank Indonesia (BI) yang sangat berpengaruh terhadap sektor properti. Yang pertama adalah kenaikan BI Rate, which is ini adalah bad sentiment karena BI Rate yang naik akan diikuti oleh kenaikan bunga kredit. Kedua adalah pelonggaran Loan To Value (LTV), yang akan di implementasikan pada tanggal 1 agustus 2018. Pelonggaran rasio LTV ini akan mempermudah…

Continue Reading